Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2018

Review Film Dilan 1990

Pertama, sebelum membahas lebih lanjut tentang Film Dilan 1990 ini, saya ingin memohon maaf terlebih dulu jika komentar dalam review film ini ada yang kurang berkenan di hati kalian, baik yang merupakan penggemar atau pun bukan penggemar film ataupun novel ini. Saya tidak pernah ada maksud sama sekali untuk menjelek-jelekkan atau nyinyir atau berkomentar negatif, tulisan ini hanyalah review film Dilan 1990 dari sudut pandang saya. Oke sip, langsung aja ya dimulai. Jadi, sabtu kemarin, tanggal 3 Februari 2018, saya dan satu orang teman SMP sekaligus SMA menonton film ini di salah satu Mall kebanggaan daerah kami, sekaligus mengenang masa-masa remaja kita yang sering main ke Mall ini. Singkat cerita, kami menonton film ini karena rasa penasaran dan lelucon kekinian yang sedang hype di berbagai jejaring sosial tentang Film Dilan 1990 ini. Respon kami berdua sepanjang film ini adalah ketawa ngakak dan saling pandang-pandangan karena mungkin level seni kita belum sampe situ. Lev...